email : mail@unizar.ac.id

Kolaborasi Fakultas Teknik UNIZAR dan Vlok Foundation: Bersama Rehabilitasi TK PKK Ijobalit, Lombok Timur

UNIZAR NEWS, Lombok Timur – Fakultas Teknik Universitas Islam Al-Azhar (UNIZAR) bersama Vlok Foundation Holland melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat di TK PKK Ijobalit, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur, pada Sabtu (07/09/24). Acara ini berfokus pada rehabilitasi bangunan dan pembangunan fasilitas tempat wudhu di lingkungan TK tersebut, sebagai bagian dari upaya peningkatan sarana pendidikan dan kesehatan bagi para siswa.

BEGIBUNG 2024: Mengukir Generasi Dokter Unggul di Fakultas Kedokteran UNIZAR

UNIZAR NEWS, Mataram – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Al-Azhar (FK UNIZAR) memulai rangkaian kegiatan BEGIBUNG (Bersama Gapai Impian Sebagai Generasi Unggul) 2024 di Ruang Kuliah 1, pada Senin (09/09/24). Acara yang berlangsung selama enam hari, hingga 13 September 2024, ini diikuti oleh 110 mahasiswa baru angkatan 2024. Dengan tema yang mengusung konsep Kandok Ares, singkatan dari “Membentuk Karakter Profesional Dokter dengan Unggulan Kepariwisataan yang Adaptif dan Responsif sebagai Generasi Emas”, BEGIBUNG bertujuan membekali para mahasiswa dengan pondasi kokoh sebagai calon dokter profesional.