email : mail@unizar.ac.id

Mahasiswa FORMADIKSI UNIZAR Gelar Pengabdian di Desa Aik Berik: Wujudkan Generasi Muda Cerdas dan Peduli

UNIZAR NEWS, Lombok Tengah – Desa Aik Berik, Kecamatan Batukliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah, menjadi pusat kegiatan pengabdian yang dilaksanakan oleh Forum Mahasiswa Bidik Prestasi (FORMADIKSI) Universitas Islam Al-Azhar (UNIZAR). Dengan tema Bersama Masyarakat Kita Mengabdi Untuk Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas, Desa yang Sehat, dan Peduli Terhadap Sesama, kegiatan ini berlangsung selama enam hari, mulai dari Senin, 27 Januari hingga Sabtu, 1 Februari 2025.

UNIZAR Lepas Mahasiswa KKN-PPM Ke-40 untuk Berkiprah di Desa Bilebante

UNIZAR NEWS, Lombok Tengah – Universitas Islam Al-Azhar (UNIZAR) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) resmi melepas mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) ke-40 Semester Ganjil Tahun Akademik 2024/2025. Acara ini berlangsung di depan Lobby Rektorat UNIZAR, dilanjutkan di Aula Kantor Desa Bilebante, Kecamatan Pringgarata, Kabupaten Lombok Tengah, pada Senin, 3 Februari 2025, dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai.