email : mail@unizar.ac.id

Kepala PT. Pegadaian Cabang Mataram Beri Kuliah Umum tentang Literasi Keuangan di Era Milenial pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Unizar

UNIZAR NEWS, Mataram – Terus melebarkan sayap, civitas akademika Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) tak hentinya menjalin sinergitas, bukan hanya dengan Perguruan Tinggi dan Instansi Pemerintah, namun juga dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Salah satu BUMN yang resmi menjadi mitra kerja sama pihak Unizar pada hari ini adalah PT. Pegadaian (Cabang Mataram).

Undang Narasumber dari UNRAM, BEM FE UNIZAR Gelar Seminar dengan Tema: Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Perempuan di Era Globalisasi

UNIZAR.AC.ID, Mataram – Giat pagi ini, pada Rabu (26/10), diselenggarakan oleh mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi (FE) Universitas Islam Al-Azhar (Unizar). Bertempat di Gedung Teater Ahmad Firdaus Sukmono Unizar, acara Seminar yang bertajuk Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Perempuan di Era Globalisasi, diadakan dengan mengundang narasumber dari Universitas Mataram (Unram): Dr. Hj. Siti Maryam, M.Si.

Pencegahan Kekerasan Seksual di Dunia Pendidikan menjadi Tema Diskusi Publik yang diselenggarakan BEM Fakultas Hukum Unizar

Diskusi Publik Kekerasan Seksual

UNIZAR.AC.ID, Mataram – Para mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Hukum (FH) Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) menggelar Diskusi Publik dengan tema “Pencegahan Kekerasan Seksual di Dunia Pendidikan”. Acara ini berlangsung pada hari Sabtu (22/10). Tidak tanggung-tanggung, 3 (tiga) narasumber ambil bagian dalam diskusi publik yang berlangsung dari pukul 09.00 – 12.00 Wita ini. Puluhan mahasiswa FH-Unizar pun hadir memadati Gedung Teater Ahmad Firdaus Sukmono Unizar.

Hadirkan Narasumber dari IDI, Akademisi, dan Pengadilan Tinggi, Civitas Akademika FH-Unizar Gelar Kuliah Tamu tentang Masa Depan Pengadilan Medis

UNIZAR.AC.ID, Mataram – Civitas Akademika Fakultas Hukum (FH) Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) mengundang 3 (tiga) narasumber yang sungguh luar biasa, pada Sabtu (15/10). Ketiga narasumber tersebut hadir dalam acara kuliah tamu FH-Unizar yang mengusung tema “Masa Depan Pengadilan Medis sebagai Lembaga Penyelesaian Sengketa Kesehatan di Indonesia” di Gedung Teater Ahmad Firdaus Sukmono.

Rektor Unizar beri Kuliah Umum tentang Bisnis Pertanian di ITSBM Selayar

UNIZAR.AC.ID, Selayar – Rektor Universitas Islam Al-Azhar (Unizar), Dr. Ir. Muh. Ansyar, M.P, memberikan kuliah umum di Institut Teknologi Sains dan Bisnis Muhammadiyah (ITSBM) Selayar, Sulawesi Selatan, pada Sabtu (8/10). Kuliah Umum yan diberikan salah satu putra terbaik asal Kabupaten Kepulauan Selayar ini terkait “Bisnis Pertanian di Era Digital”.

Rektor Paramadina Beri Kuliah Umum tentang Ekonomi Pasca Pandemi kepada Ratusan Mahasiswa dan Dosen Unizar​

Rektor Paramadina Beri Kuliah Umum tentang Ekonomi Pasca Pandemi kepada Ratusan Mahasiswa dan Dosen Unizar UNIZAR NEWS, Mataram – Sabtu (17/9), Gedung Teater Ahmad Firdaus Sukmono Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) dipenuhi ratusan mahasiswa dan dosen. Pasalnya, agenda pada pagi hari ini di gedung tersebut adalah kuliah umum terkait ekonomi pasca pandemi covid-19. Kuliah umum yang […]

Lima Mahasiswa FH Unizar Mengikuti Seminar Hukum di Kejaksaan Tinggi NTB terkait Implementasi Restorative Justice

Lima Mahasiswa FH Unizar Mengikuti Seminar Hukum di Kejaksaan Tinggi NTB terkait Implementasi Restorative Justice UNIZAR NEWS, Mataram – Bertempat di Aula Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat (Kejati NTB) telah dilangsungkan Seminar Hukum terkait Implementasi Restorative Justice terhadap Pelaku dan Korban TIndak Pidana, pada Senin (18/7). Lima mahasiswa dari Fakultas Hukum Universitas Islam Al-Azhar (FH […]

Guru Besar dari Unissula Memberi Kuliah Umum kepada Seratus Mahasiswa Fakultas Teknik Unizar​

Guru Besar dari Unissula Memberi Kuliah Umum kepada Seratus Mahasiswa Fakultas Teknik Unizar UNIZAR NEWS, Mataram – Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) kehadiran Guru Besar dari Fakultas Teknik Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) Semarang, pada Senin (04/07), pukul 08.30 Wita. Bertempat di Gedung Teater Unizar, berlangsung kuliah umum tentang “Dampak dan Penanganan Banjir Rob di Low […]

Datang ke Unizar, Wakil Ketua Pengadilan Tinggi NTB Memberi Kuliah Umum kepada Mahasiswa Fakultas Hukum

Datang ke Unizar, Wakil Ketua Pengadilan Tinggi NTB Memberi Kuliah Umum kepada Mahasiswa Fakultas Hukum UNIZAR NEWS, Mataram – Universitas Islam Al-Azhar dikunjungi tamu istimewa. Pasalnya, pada hari ini, Sabtu (02/07), diselenggarakan Kuliah Umum bagi mahasiswa Fakultas Hukum (FH) Universitas Islam Al-Azhar (Unizar) tentang Penerapan Keadilan Restorative dalam Putusan Pengadilan. Hadir sebagai narasumber utama yakni […]